Survei Kepuasan Masyarakat


Halo Balad Diklat !

Survei Kepuasan Masyarakat Upelkes Jabar merupakan kuesioner penilaian yang dibuat oleh Upelkes Jabar sesuai Permenpan dan RB Nomor 14 Tahun 2017 tentang Pedoman Penyusunan Survei Kepuasan Masyarakat Unit Penyelenggara Pelayanan Publik, terhadap 9 unsur kepuasan masyarakat sebagai berikut :

  • Persyaratan
  • Sistem, Mekanisme, dan Prosedur
  • Waktu Penyelesaian
  • Biaya/Tarif
  • Produk Spesifikasi Jenis Pelayanan
  • Kompetensi Pelaksana
  • Perilaku Pelaksana
  • Penanganan Pengaduan, Saran, dan Masukan
  • Sarana dan Prasarana

Formulir Survei Kepuasan Masyarakat

Identitas
Survei